FPPJ Mendukung Gubernur Jakarta Buat Sumur Resapan

Markaberita.id | Jakarta – Langkah Pemprov DKI akan membuat sumur resapan sebagai langkah awal yang tepat dan patut di Apresiasi sebagai bentuk keseriusan Pemprov DKI dibawah kepemimpinan mas Pramono Anung dan Bang Doel agar banjir di Jakarta segera teratasi.

Forum Pemuda Peduli Jakarta melalui ketua umum nya Endriansyah menyarankan agar sumur resapan segera di lakukan di tahun ini sehingga banjir Jakarta yang terkadang tidak bisa di prediksi segera teratasi.

Rian juga menambahkan agar di dprd juga mendapatkan dukungan terkait Program sumur resapan yang akan di usulkan Gubernur DKI sebagai bentuk keseriusan Pemprov mengatasi banjir di Jakarta

Seperti kita ketahui juga banjir di Jakarta menjadi suatu problem yang sampai hari ini belum tuntas dan teratasi dengan baik sehingga butuh dukungan dan kerjasama secara bersama sama agar problem banjir di Jakarta bisa teratasi dengan baik.

Baca Juga  Pameran Foto Kenang Kejayaan PON XXI Sumut-Aceh Dibuka di Medan

FPPJ selalu mengawal setiap program yang selalu mementingkan pelayanan untuk kepentingan warga Jakarta, Tandasnya. (Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *